Deklarasi Pemilu Damai 2019, Ini Ajakan Kapolda Kalimantan Timur

Samarinda,  ANTPNEWS110.COM  — Untuk di ketahui, Kalimatan Timur termasuk dalam katagori zona aman secara nasional, namun kita harus tetap waspada dan mengantisipasi terhadap hal-hal yang tidak kita inginkan, tambah Priyo.

Kami menghimbau kepada seluruh elemen masyarakat, agar saling bahu – membahu untuk menjaga wilayah Kalimantan Timur agar tetap aman dan kondusif.  Jangan sampai ada intimidasi terhadap pemilih yang akan mencoblos di TPS, ucap Priyo kepada awak media.

Balikpapan,  Menjelang pelaksaan Pemilu Tahun 2019, Kepolisian Daerah Kalimantan Timur menggelar Deklarasai Pemilu Damai Tahu 2019, dan Doa Bersama Lintas Agama di Hotel Bumi Senyiur Samarinda.

Deklarasi Pemilu di hadiri langsung Gubernur Kaltim Dr. H. Ir. Isran Noor, Msi.,  Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Priyo Widyanto, M.M  Pangdam VI Mulawarman Mayjen TNI Subiyanto,Ketua KPU Kaltim Rudiansyah, Ketua Bawaslu Kaltim Saipul  Bachtiar.

Tampak juga perwakilan pimpinan partai politik di Provinsi Kalimantan Timur, Tokoh Agama, Tokoh Adat, Tokoh Masyarakat, dan Tokoh Pemuda yang hadir dalam kegiatan deklarasi damai ini.

Kegiatan di awali dengan pembacaraan Deklarasi Damai yang diserukan oleh peserta yang hadir selanjutnya penandatanganan deklarasi yang di lakukan 48 orang yang mewakili setiap partai, tokoh agama, adat, masyarakat dan pemuda dan di akhiri dengan doa bersama.

Sebentar lagi, tinggal menghitung hari tepatnya tanggal 17 April kita seluruh masyarakat Indonesia serentak akan melaksanakan Pemilihan Umum Tahun 2019 yaitu Pilpres dan Pileg.

Saya menghimbau dan mengajak seluruh masyarakat Kalimantan Timur yang telah memiliki hak pilih pada Pemilu 2019 untuk datang ke TPS dan gunakan hak pilih sebaik-baiknya dengan ketentuan yang berlaku dan jangan GOLPUT, ucap Kapolda.

Masyarakat tidak perlu khawatir atau takut untuk datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada 17 April 2019 guna menyalurkan hak suaranya dalam pencoblosan untuk memilih Presiden dan Wakil Presiden, maupun wakil rakyat (DPRD Kota/Kabupaten, DPRD Provinsi, DPR RI, DPD RI).

Kami TNI-Polri bertekad siap mengamankan pesta demokrasi ini. Dalam hal ini Polri melibatkan personel TNI dan Linmas untuk menjaga keamanan Pemilu 2019 baik pendistribusian Logistik maupun TPS yang ada di wilayah Kaltim.

Untuk di ketahui, Kalimatan Timur termasuk dalam katagori zona aman secara nasional, namun kita harus tetap waspada dan mengantisipasi terhadap hal-hal yang tidak kita inginkan, tambah Priyo.

Kami menghimbau kepada seluruh elemen masyarakat, agar saling bahu – membahu untuk menjaga wilayah Kalimantan Timur agar tetap aman dan kondusif.  Jangan sampai ada intimidasi terhadap pemilih yang akan mencoblos di TPS, ucap Priyo kepada awak media.

Laporan : Budi Abenk

Please follow and like us:
Total Page Visits: 1241 - Today Page Visits: 4

Leave comment

Your email address will not be published. Required fields are marked with *.

Secured By miniOrange